KURASI MEDIA – Cara atasi HP lola atau loadingnya lama, bisa dengan menggunakan 3 metode yang biasa dipakai tukang servis.
Bagi kamu yang punya HP super lelet dengan loading yang memakan waktu dan kesabaranmu, kini kamu tidak akan kesal lagi karena ada 3 cara efektif yang bisa dilakukan untuk atasi HP lola.
HP yang memakan proses lama untuk mengolah perintah, pasti akan sangat menghambat pekerjaannmu. Karena waktu yang seharusnya bisa kamu gunakan yang lain, hanya untuk menunggu HPmu loading.
Baca Juga:Ingin Punya Perut Sixpack Jungkook BTS?, Ini 5 Latihan yang Sering Dilakukannya3 Aplikasi Untuk Download Video TikTok, Lengkap dengan Caranya
Apalagi bila sedang ada pekerjaan penting atau harus menjawab pesan dengan cepat, maka HP yang lola pasti ingin dibanting saja.
Namun jangan sampai itu terjadi, karena sudah ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk mengatasinya. Sebelum mengetahui cara tersebut, ada baiknya kita mengetahui dulu apa sebab dari HP yang lola tersebut.
Sesungguhnya ada beberapa sebab kenapa HP sampai lama proses loadingnya. Selain karena kapasitas memori yang penuh bisa juga karena RAM kecil atau karena terlalu banyaknya aplikasi yang tersimpan dan terbuka.
Cara Atasi HP Lola
Untuk mengatasi HP yang loadingnya lama bisa diatasi dengan cara melihat dulu apa penyebabnya. Setelah mengetahuinya, maka bisa diambil beberapa langkah berikut:
1. Reset ulang HP
Solusi pertama untuk hampir semua masalah pada perangkat elektronik, baik smartphone, iPad, atau laptop adalah dengan melakukan reset ulang.
Namun, perlu diketahui maksud dari reset ulang bukanlah mereset pengaturan HP ke setelan pabrik, malainkan hanya soft reset, yang mencakup mematikan dan menghidupkan kembali HP.
Pasalnya, semakin banyak aplikasi yang terinstal, akan semakin banyak pula potongan kode perangkat lunak yang memenuhi RAM HP yang kemudian bisa memperlambat kinerjanya.
Di bawah ini beberapa cara untuk mereset ulang HP:
Reset ulang iPhone:
Baca Juga:Mengejutkan, Ternyata ini Manfaat Berenang Untuk Kesehatan MentalCuriga Data Pribadi Dicuri Untuk Pinjol? Begini Cara Cek KTP
– Tekan dan tahan tombol Home dan Power secara bersamaan hingga HP mati.
– Terus tekan tombol-tombol ini sampai muncul logo Apple di layar.
– Lepaskan saat layar telah hidup dan mengarahkan kamu untuk memasukkan password.
Reset ulang Android: