KURASI MEDIA – Belakangan ini, banyak produsen smartphone yang meluncurkan HP flip dengan desain menarik. Samsung menjadi pionir dengan merilis Samsung Galaxy Fold generasi pertama pada 20 Februari 2019. Sejak itu, produsen lain ikut meramaikan pasar ponsel lipat dengan desain dan spesifikasi yang beragam.
Di Indonesia, baru dua merek HP yang memperkenalkan ponsel lipat, yaitu OPPO dan Samsung. Meskipun demikian, pasar Indonesia masih terbatas dalam memilih berbagai varian ponsel lipat sesuai kebutuhan. Menariknya, hasil Google Consumer Survey 2023 menunjukkan bahwa 62% konsumen Indonesia tertarik memiliki perangkat ini.
Berikut adalah beberapa rekomendasi HP lipat terbaru untuk dibeli di Indonesia maupun luar negeri:
1. OPPO Find N2 Flip
Baca Juga:18 Daftar HP Infinix Terbaru Tahun 2023 yang Murah dan BerkualitasIndeks Harga Saham Indonesia Mengalami Penurunan
– Layar: Foldable LTPO AMOLED, 120Hz, HDR10+, 1200 nits (HBM), 1600 nits (peak)
– Ukuran Layar: 6.8 inci
– OS: Android 13, ColorOS 13
– Chipset: Mediatek Dimensity 9000+ (4 nm)
– Kamera Utama: 50 MP, f/1.8, dan 8 MP, f/2.2 (ultrawide)
– Kamera Depan: 32 MP, f/2.4
– Baterai: Li-Po 4300 mAh
– Harga: Rp14.999.000
2. OPPO Find N2
– Jenis Layar: LTPO AMOLED 120Hz, HDR10+, 1200 nits (HBM), 1550 nits (peak)
– Ukuran Layar: 7.1 inci
– OS: Android 13, ColorOS 13
– Chipset: Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1
– Kamera Utama: 50 MP, f/1.8, dan 48 MP, f/2.2 (ultrawide)
– Kamera Depan: 32 MP, f/2.4
– Baterai: Li-Po 4520 mAh, Fast Charging 67W
– Harga: Rp17.999.000
3. Samsung Galaxy Z Fold4 5G
– Jenis Layar: Foldable Dynamic AMOLED 2X, 120Hz, HDR10+, 1200 nits (peak)
– Ukuran Layar: 7.6 inci
– OS: Android 12L, dapat di-upgrade ke Android 13, One UI 5.1.1
– Chipset: Qualcomm SM8475 Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm)
– Kamera Utama: 50 MP (wide), 10 MP (telephoto), dan 12 MP (ultrawide)
– Kamera Depan: 4 MP (wide) dan 10 MP (Cover camera)
– Baterai: Li-Po 4400 mAh
– Harga: Rp24.999.000
4. Samsung Galaxy Z Flip4 5G
– Jenis Layar: Foldable Dynamic AMOLED 2X, 120Hz, HDR10+, 1200 nits (peak)
– Ukuran Layar: 6.7 inci
– OS: Android 12, dapat di-upgrade ke Android 13, One UI 5.1
– Chipset: Qualcomm SM8475 Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm)
– Kamera Utama: 12 MP (wide) dan 12 MP (ultrawide)
– Kamera Depan: 10 MP (wide)
– Baterai: Li-Po 3700 mAh
– Harga: Rp12.999.000
5. Huawei Mate Xs 2
– Jenis Layar: Foldable Dynamic AMOLED 2X, 120Hz, HDR10+, 1200 nits (peak)
– Ukuran Layar: 7.8 inci (dibuka) dan 6.5 inci (ditutup)