KURASI MEDIA – Kini dengan bantuan teknologi AI, siapapun bisa tampil ala Lewis Hamilton atau Max Verstappen tanpa perlu naik mobil sungguhan.
Hanya dengan modal prompt yang tepat dan terbaru, foto ala pengendara Formula 1 bisa terbuat dalam sekejap saja.
Berikut ini cara cepat membuat foto ala pembalap formula 1 lengkap dengan prompt AI terbaru yang pastinya wajib dicoba!
Baca Juga:Kumpulan Prompt Gemini AI Edit Foto Pakai Hanbok ala Korea, Hasilnya Elegan BangetPrompt Gemini AI Edit Foto Keluar Jendela Mobil, Hasil Estetik dan Memesona
Cara edit foto ala pembalap Formula 1
1. Masuk ke situs atau aplikasi Gemini AI yang sudah diunduh.
2. Klik menu ‘Gambar/Image’ dengan logo pisang kuning. Jika pilih menu ini, maka kamu sudah mengakses Nano Banana.
3. Unggah foto diri atau foto yang ingin digunakan dengan klik tanda + yang ada. Pastikan wajah terlihat jelas, lebih baik jika menggunakan latar belakang polos.
4. Tunggu proses pengerjaan Gemini AI. Jika masih belum puas dengan hasilnya, Anda dapat terus mencoba sambil menyesuaikan prompt.
Prompt edit foto ala pembalap Formula 1
Anda dapat menggunakan contoh prompt yang ada di bawah ini sebagai referensi:
“ Buat poster sinematik Formula 1 dengan menampilkan foto terlampir. Pertahankan wajah, rambut, bentuk dan sudut asli persis seperti pada gambar. Tampilkan orang tersebut dalam tiga perspektif: potret close up tanpa helm mengenakan racing suit Ferrari berwarna merah dengan logo sponsor.
Tampak samping dengan helm balap bergaya Ferrari , dan tampilkan tubuh penuh mengenakan racing suit Ferrari berwarna merah dengan logo sponsor. Di bagian bawah, letakkan mobil Formula 1 Ferrari yang sedang melakukan burnout dengan asap di sekitar ban.
Baca Juga:Ini Dia Prompt AI untuk Mengganti Hairstyle atau Gaya Rambut, Hasil Cantik dan MemukauKumpulan Prompt Populer Bikin Foto Ala Cover Album SZA di Lautan, Estetik Banget
Mobil harus menampilkan nomor balap ‘8’ dengan jelas bagian hidung dan sisi. Gunakan latar belakang merah tegas dengan nomor balap ‘8’ besar di belakang karakter. Gaya keseluruhan harus ultra realistis, resolusi tinggi, sinematik dengan nuansa poster olahraga profesional.” (*)