Antusiasme ratusan mahasiswa dari berbagai fakultas Unpar menunjukkan bahwa kesadaran akan pentingnya literasi finansial semakin tumbuh. Dengan dukungan lintas lembaga keuangan, seminar ini diharapkan mampu menjadi bekal nyata bagi generasi muda untuk menyusun masa depan yang lebih terencana, stabil, dan bertanggung jawab. (*)
Home Credit Perkuat Literasi Keuangan Mahasiswa Unpar, Dorong Generasi Muda Melek Pembiayaan Bertanggung Jawab
