8 Hormon Pada Wanita yang Miliki Fungsi Penting dalam Siklus Reproduksi

8 Hormon Pada Wanita yang Miliki Fungsi Penting dalam Siklus Reproduksi (ilustrasi: Freepik)
8 Hormon Pada Wanita yang Miliki Fungsi Penting dalam Siklus Reproduksi (ilustrasi: Freepik)
0 Komentar

  • Gonadotropin-Releasing Hormone (GnRH)

Gonadotropin-Releasing Hormone merupaka hormn pada wanita yang diproduksi oleh hipotalamus yang berfungsi untuk mengontrol pelepasan FSH dan LH dari kelenjar hipofisis anterior.

  • Hormon tiroid (T3 dan T4)

Miliki peran penting, hormon tiroid berfungsi dalam mengatur metabolisme tubuh, selain itu hormon ini juga mempengaruhi siklus menstruasi jika kadar hormon tiroid tidak seimbang.

0 Komentar