Rekomendasi kedua adalah Oppo A52. HP ini memiliki layar resolusi sangat tinggi dengan Neo desain yang sangat tipis. Layarnya sudah bisa menyesuaikan kecerahan cahaya sekitar yang tentunya disesuaikan dengan perlindungan mata.
Kameranya sudh dibekali dengan AI Quad Camera, sehingga menghasilkan video dan foto jernih, dan natural. Mmori penyimpanannya cukup besar, yakni 6GB+128GB.
Apalagi dukungan prosesor Qualcomm Snapdragon 665 yang cepat, membuat sistem kerja Oppo A52 ini sangat lancar. Lancar, cepat, dan awet.
Baca Juga:8 Bahaya Merokok Setelah Makan, Jangan Penah Lakukan Lagi Meski NikmatCara Mengaktifkan Google Search yang Tiba-tiba Berubah jadi Yahoo
Baterai sebesar 5000mAh dengan Fash Charging 18Watt. Jadi lebih bebas bereksplorasi tanpa takut kehabisan baterai.
Spesifikasi Oppo A52:
Baterai 5000mAh: tahan lama
Layar TFT-LCD 6.5 Inch
Tersedia 2 warna: Twilight Black dan Stream White
Penyimpanan: RAM 6GB+128GB
Chipset Qualcomm Snapdragon 665
Sistem Operasi: ColorOS 7.1
Kamera depan 16MP, kamera utama 12MP+8MP+2MP+2MP
3. Oppo A54
Rekomendasi berikutnya ada Oppo A54, yang memiliki kamera Punch Hole di bagian layarnya. Sehingga membuat desainnya makin kekinian, halus, dan juga lebih ramping.
Keamanan ponsel juga terjamin dengan dukungan face ID dan fingerprint pada sisi samping HP. Ketahanan baterainya juga sudah 5000mAh.
Penyimpanannya pun juga luas karena adanya dukungan RAM 6GB dan ROM hingga 128GB. Oppo A54 ini juga sudah mendukung perlindungan layar yang nyaman dengan Smart Sunlight Screen dan Moonlight Screen yang dapat menyesuaikan pencahayaan otomatis.
Spesifikasi Oppo A54:
Baterai 5000mAh, Pengisian Cepat 18W
Layar Panel LCD (A-Si), ukuran 6.51 Inch
Kamera Selfie 16MP, Al Beautification
IPX4 Tahan Cipratan Air
Tersedia warna Crystal Black dan Starry Blue
Penyimpanan: RAM 4GB+64GB, RAM 4GB+128GB, dan RAM 6GB+128GB
Kamera depan 16MP, kamera utama 13MP, kamera Makro 2MP, dan kamera Bokeh 2MP.
Sistem operasi: ColorOS 7.2
Chipset MediaTek Helio P35
4. OPPO A55
Juara di HP Oppo 2 jutaan terbaru jatuh pada Oppo A55. HP ini bisa memberikan hasil foto istimewa di setiap kegiatanmu baik di dalam maupun luar ruangan dengan dukungan True 50MP AI Camera.
Baca Juga:Alasan Mengantuk Setelah Makan, Ternyata Bisa jadi Tanda Bahaya6 Olahraga Murah Bikin Sehat dan Bahagia, Manfaatkan Mumpung Akhir Pekan
Pilihan filternya juga lebih kengkap jadi kamu nggak perlu repot lagi edit fotomu menggunakan aplikasi lain. Desainnya juga lebih premium dan modern dari seri sebelumnya dengan warna yang lebih fresh. Masih dengan baterai 5000mAh yang awet, dan Fast Charging 18Watt yang bikin pengisian daya jadi 17% hanya dalam 15 menit saja.