Cara Edit Foto di Musim Salju Gratis Pakai Gemini AI, Coba Sekarang!

Cara Edit Foto di Musim Salju Gratis Pakai Gemini AI
Cara Edit Foto di Musim Salju Gratis Pakai Gemini AI
0 Komentar

KURASI MEDIA – Berikut merupakan cara edit foto di musim salju yang sedang viral. Cara mudah ekpsresikan diri lewat teknologi.

Untuk mendapatkan foto yang indah dan dingin, musim salju sering menjadi waktu yang dinanti-nantikan. Namun, bagi orang-orang yang tinggal di wilayah tropis seperti Indonesia, satu-satunya cara untuk menikmati salju adalah dengan teknologi dan imajinasi.

Dengan kecerdasan buatan, orang sekarang dapat mengubah foto biasa menjadi tampak seperti mereka berada di tengah salju putih di luar negeri.

Baca Juga:Bikin Suasana Cozy! Inilah 5 Prompt Gemini AI Foto Sendiri di Kafe10 Prompt AI Prewedding Couple dengan Beragam Adat Nusantara, Hasilnya Realistis dan Estetik!

Untuk membuatnya tampak realistis, berbagai platform pengeditan AI menawarkan fitur salju instan yang dapat menambahkan efek butiran salju, mengubah latar belakang, dan mengubah pencahayaan, salah satunya Gemini AI.

Berikut cara mudah menggunakan AI untuk mengedit foto bertema salju agar hasilnya terlihat alami dan menawan.

Cara Edit Foto di Musim Salju Menggunakan Gemini AI

1. Buka Google Gemini.

2. Klik tanda “+” di pojok bawah.

3. Masukkan foto yang akan di-generate (diedit).

4. Salin prompt berikut kemudian tempel.

Create a vertical frame size 2160×3840 pixels 4K quality divided into three equally sized horizontal images placed together. The main character is based on the reference face hairstyle and body a young figure with an expression of sadness and nostalgia deep eyes radiating loneliness. The outfit is a loose winter puffer set with wide leg pants and a black scarf.

The overall atmosphere is covered in white snow with a cold color palette that evokes melancholy and solitude.

Image 1 portrait The character holds a transparent umbrella turning their head slightly back while looking directly at the frame. The expression is sorrowful with soulful eyes. The background is blurred with snowy whiteness. Image 2 full body The character with the umbrella stands alone in a vast snowy field walking while gazing at the sky. The camera angle looks downward from above as if the character is raising a hand to catch falling snowflakes In the distance a few bare leafless trees stand. The scene conveys smallness and isolation against the vastness of nature. Image 3 closeup A zoomedin shot of the characters eyes with a distant sorrowful gaze that evokes feelings of loneliness and earning.

0 Komentar