3 Rekomendasi Drakor Genre Fantasi Tayang Januari 2026, Ada No Tail to Tell!

Poster drakor
Poster drakor No Tail to Tell (Sumber tangkapan layar raykatcirebondisway.id)
0 Komentar

Pada kesempatan kedua tersebut, Kang Tae-ho berusaha mengungkap kasus-kasus yang sebelumnya gagal diadili, sekaligus menghadapi dilema moral antara hukum manusia dan keadilan supranatural.

The Judge Returns sudah tayang pada 2 Januari 2026 dan bisa Anda saksikan secara streaming di HBO Max.

Itu dia 3 rekomendasi drakor Januari bergenre fantasi terbaru yang siap menemani Anda di awal tahun 2026, selamat menonton! (*)

0 Komentar