Namun, jumlah ini bisa lebih cepat jika pemain memanfaatkan bonus harian, event tertentu, atau combo dalam game yang bisa meningkatkan jumlah koin yang dikumpulkan.
Karena game ini menawarkan koin sebagai hadiah utama, ada beberapa strategi yang bisa diterapkan agar penghasilan semakin maksimal:
- Gunakan Wi-Fi: Karena ada iklan yang muncul di sela-sela permainan, lebih baik menggunakan Wi-Fi agar tidak boros kuota internet.
- Kumpulkan Koin Secara Konsisten: Semakin sering bermain, semakin banyak koin yang bisa dikumpulkan dan ditukarkan dengan uang tunai.
- Jangan Lewatkan Bonus Harian: Biasanya, game-game seperti ini memberikan hadiah tambahan bagi pemain yang aktif setiap hari.
Sea Synth memungkinkan pemain untuk melakukan penarikan dengan nominal yang cukup bervariasi, yaitu:
Baca Juga:Saldo Dana Rp600 Ribu Sudah Cair, Pencairan BPNT Tahap 1 2025 Ditransfer Hari IniKDS Luncurkan Buku Muatan Lokal Bahasa Sunda, Ikhtiar Bentuk Karakter Pelajar Sunda
- Rp5.000
- Rp10.000
- Rp30.000
- Rp100.000
- Rp200.000
Setelah bermain selama 5 menit, pemain bisa mengumpulkan sekitar 44.200 koin. Namun, karena batas minimal penarikan adalah Rp5.000, maka pemain perlu mengumpulkan lebih banyak koin sebelum bisa melakukan pencairan. Yang menarik, saldo yang diperoleh bisa langsung ditarik ke dompet digital seperti DANA, OVO, GoPay, atau ShopeePay.
Game penghasil saldo DANA ini menjadi alternatif menarik bagi siapa pun yang ingin mendapatkan uang tambahan hanya dengan bermain game. Tanpa perlu mengundang teman, pemain cukup mengumpulkan koin dan menukarkannya dengan uang tunai.
Dengan mekanisme permainan yang sederhana dan terbukti membayar, Sea Synth patut dicoba bagi mereka yang ingin menambah penghasilan secara santai dan menyenangkan.